Artikel Terkini
-
Penanaman Pohon di bukit Sumberkima
04 Desember 2020 10:55:24 WITAJumat, 04 Desember 2020 Dalam Rangka pelestarian dan pemeliharaan lingkungan hidup, Pemerintah Desa Sumberkima bersama - sama Desa Adat Sumberkima melakukan penanaman pohon di munduk lingker nadi yang terletak di BD. Taman Ayun Desa Sumberkima Kec. Gerokgak. yang dihadiri Bapak Camat Gerokgak, Perbe... ..selengkapnya
-
Pembagian BLT Gelombang ke III
06 November 2020 10:57:06 WITAJumat, 06 November 2020 Pemerintah Desa Sumberkima melaksanakan penyaluran BLT ( Bantuan Langsung Tunai ) Dana Desa Gelombang III kepada masyarakat penerima manfaat di Gedung Serbaguna Desa Sumberkima. Adapun yang hadir dalam penyaluran ini Bapak Camat Gerokgak atau yang diwakili Bapak I... ..selengkapnya
-
Gotong Royong Bersih Sungai
09 Oktober 2020 09:16:33 WITAUntuk mengantisipasi banjir menjelang musim penghujan, Pemerintah Desa Sumberkima melaksanakan kegiatan kali bersih gotong royong dan pembersihan sampah plastik serta ranting kayu yang menghambat jalannya air sungai di areal aliran tukad salak pada hari Jumat Tanggal 09 Oktober 2020. Kegiatan ... ..selengkapnya
-
Pembagian Bansos Beras Bagi 410 KPM
06 Oktober 2020 09:33:50 WITAPenyaluran Bantuan Sosial Beras (BSB) di Desa Sumberkima berlangsung pada hari minggu dan senin tanggal 4 dan 5 Oktober 2020, bantuan ini diberikan kepada 410 KPM berupa beras medium sebanyak 15 kg/bulan selama 3 bulan yaitu bulan Agustus, September, Oktober sehingga per KPM menerima 45 kg yan... ..selengkapnya
-
Pembagian BLT DD Gelombang II Tahap I ( Pertama )
12 Agustus 2020 13:33:26 WITARabu, 12 Agustus 2020 Seperti pada pembagian BLT Dana Desa gelombang pertama, pembagian BLT DD gelombang ke II (dua) diberikan kepada 174 KPM yang berhakmenerima sesuai kriteria yang sudah ditetapkan oleh Pemerintah. Nominal yang diberikan gelombang pertama dan kedua beda yakni yang gelombang kedua ... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pelatihan Pembuatan PMT Berbasis Pangan Lokal untuk Ibu Hamil KEK,Resti Dan Balita Gizi Buruk
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Bulan MaretTahun 2025
- Bulan Bahas Bali VII Warsa 2025 Desa Sumberkima
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Bulan Januari dan Februari Tahun 2025
- Musyawarah Desa ( Msdes ) Penetapan KPM BLT Desa TA.2025