Artikel Terkini

  • Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Kota Singaraja ke-417

    31 Maret 2021 11:40:48 WITA Ni Kadek Rimba Astuti
    Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Kota Singaraja ke-417
      Sekretaris Camat Gerokgak Bapak I Ketut Arya Negara,S.Sos., bertindak sebagai Inspektur Upacara dalam peringatan Hari Ulang Tahun Kota Singaraja ke-417 dengan tema Disiplin Diri, Bangkit Pertiwi  di halaman Kantor Camat Gerokgak pada hari ini, Selasa 30 Maret 2021.  Upacara  di... ..selengkapnya

  • PEMBAGIAN BLT DD TAHAP III DI DESA SUMBERKIMKA

    26 Maret 2021 12:29:24 WITA Ni Kadek Rimba Astuti
    PEMBAGIAN BLT DD TAHAP III DI DESA SUMBERKIMKA
    Jumat, 26 Maret 2021 Pemerintah Desa Sumberkima melaksanakan penyaluran BLT DD Tahap III di Aula Kantor Desa, dengan jumlah 173 KPM dengan besaran Rp. 300.000,-. Dengan adanya penyaluran BLT DD ini Bapak Camat Gerokgak mengharapkan dapat meringankan beban masyrakat  akibat pandemi Covid 19 dan ... ..selengkapnya

  • Terjadi Pohon Tumbang di Banjar Dinas Taman Ayun

    25 Maret 2021 12:07:10 WITA Ni Kadek Rimba Astuti
    Terjadi Pohon Tumbang di Banjar Dinas Taman Ayun
    Telah terjadi pohon tumbang (pohon ancak) pada hari Kamis, 25 Maret 2021 Pukul 07.0 Wita, di areal hutan Desa Adat Sumberkima yang berlokasi di RT III Banjar Dinas Taman Ayun.Penyebab tumbangnya pohon tersebut tidak dapat dipastikan atau kemungkinan akar pohon tersebut sudah lapuk, karena pada saat ... ..selengkapnya

  • Pendataan Budidaya Perikanan Di Teluk Desa Sumberkima

    24 Maret 2021 13:49:31 WITA Ni Kadek Rimba Astuti
    Pendataan Budidaya Perikanan Di Teluk Desa Sumberkima
    Rabu, 24 Maret 2021 Dinas Perikanan melakukan pendataan budidaya perikanan di Kerambah Jaring Apung tepatnya di Teluk Desa Sumberkima yang dihadiri oleh Kasi Pembangunan Kecamatan Gerokgak, penyuluh perikanan dan Pemerintah Desa Sumberkima.... ..selengkapnya

  • STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PELAYANAN DI LINGKUNGAN DESA SUMBERKIMA

    22 Maret 2021 12:43:21 WITA Ni Kadek Rimba Astuti
    STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PELAYANAN DI LINGKUNGAN DESA SUMBERKIMA
    Masyarakat datang ke Kantor Desa Sumberkima dengan membawa foto copy KK atau KTP. Langkah pertama masyarakat  mendatangi Kelihan Banjar Dinas untuk membuat Rekomendasi/Surat Pengantar, setelah itu masyarakat diarahkan ke Kasi/Kaur Umum untuk dibuatkan Surat. Setelah memperoleh surat Kasi/Kaur m... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Sumberkima

tampilkan dalam peta lebih besar